Jamu pegel linu – malam diminum, pagi hari baru terasa
Jamu diabetes baru kelihatan efeknya setelah lebih dari 2 mg minum obatnya secara teratur
Jamu pelangsing baru kelihatan efeknya setelah sebulan
Jamu penurun kolesterol baru terasa setelah minimal 1 bulan minum obatnya secara teratur
Jamu maag baru terasa kemanjurannya setelah 2 minggu
JANGAN INGUN CEPAT, SOALNYA DICAMPUR DENGAN BAHAN KIMIA OBAT (B.K.O.)
Heksametason, fenilbutazon/kortikosteroid → jamu pegel linu
Asetosal, parasetamol → obat masuk angin
Metil testosteron → obat stamina
Efek penambahan B.K.O. : menyebabkan arthtritis dan moonface
KOMBINASI EFEK KANDUNGAN KIMIA
1. EFEK KOMPLEMENTER
- Thymus vulgaris (herba thimi)
Minyak atsiri (timol, karvakrol, p. Simol)
• Anti mikroba dan ekspektoran/pengencer dahak
Flavon polimetoksi
• Spasmolitik : penekan batuk
- Guazuma ulmifolia (daun jati belanda)
Mucilago
• Mengembang di lambung, menekan nafsu makan
Tanin
• Menghambat absorbsi lemak
Alkaloid
• Menghambat enzim lipase
Fenol
• Antimikroba
Obat batuk biasanya terdiri dari
-amoxcicilin 250 mg → sebenarnya sudah cukup kuat
- bromhexil : ekspektoran
- kodein : menekan batuk
Dalam herba timi, ketiga fungsi diatas ada
Sekarang ini OBH dan OBP → pengganti herba timi
Herba timi untuk panas dalam (meriang) → dunia kedokteran ga ada
Lipase mengubah lemak menjadi asam lemak dan gliserol
2. EFEK SINERGISME
- Ortosiphonis (kumis kucing)
Garam kalium
Flavonoid diuretika
Saponin sinergisme : saling menguatkan
Inositol
- Zingiber officinale (jahe)
Gingerol (zat pedas) →anti mual (rasa)
Minyak atsiri → anti mual (bau)
Sediaan jahe → cuman zat pedasnya saja yang digunakan
Gingerol (bukan komponen minyak atsiri)
Zingiberol dan Zingiberin : minyak atsiri
3. EFEK KONTRAINDIKASI
- Rheum palmatum (kelembak)
Antrakinon : laksansia
Tanin : anti diare
- Curcuma xanthorrhiza (temulawak)
Kurkuminoid : menurunkan kolesterol
Minyak atsiri : menambah nafsu makan
Just info : rokok siong → klobot jagung + kelembak + tembakau + kemenyan
Antrakinon → kurang polar
Tanin ada terhidrolisis maupun terkondensasi, semuanya polar
4. EFEK TIDAK BERKAITAN
- Aloe vera (lidah buaya)
Antrakinon : laksansia
Acemanan : penyembuh luka, anti radang, anti diabetes
Zat warna hitam : penyubur & penghitam rambut
- Morinda citrifolia (mengkudu)
Skopoletin : menurunkan tekanan darah
Morindin : laksansia
Xeronin : perbaikan sel yang rusak
Polisakarida : imunomodulator
bisa mengkorosi
Kalau membuat jamu sebaiknya memakai stainlessteel
Kalau ada asam → bisa memakan logam2, termasuk stainlessteel
Yang paling baik : dari tanah/periuk tapi mudah pecah
BERSIFAT HOLISTIK
(KOMBINASI EFEK DALAM RAMUAN)
R/ Seledri – melebarkan pembuluh darah (vasodilator)
Kumis kucing – melancarkan buang air (diuretika)
Biji pala – membuat enak tidur (sedatif)
Kencur – mengurangi rasa sakit (analgetik)
R/ Kencur – mengandung zat warna kuning yang menyegarkan, stabil, & tersuspensi rata dalam air asam
Asam – menstabilkan dan meratakan kurkumin
- menambah rasa
Orang hipertensi diberi analgetik juga karena sakit pada bagian belakang kepala
Pala : myristica
Kandungan : myristicin → fenol → fenilpropan → sedatif
Karena orang hipertensi susah tidur
Seledri dan kumis kucing : Bahan Aktif Utama berKhasiat (BAUK)
Biji pala dan kencur : Bahan Aktif Pendukung berKhasiat (BAPK)
Dapat ditambah dengan zat pendukung lain :
Kayu legi (Glyzzirhiza glabra) → corigen saporis
Tanaman asli china, tapi sudah diimport sejak nenek moyang :D
Mentha piperita → corigen odoris
Kayu secang → corigen coloris
Jahe → corigen saporis (pemberi rasa pedas)
Serai → corigen odoris
Kunir → corigen coloris
Biji kedawung (parkia) → corigen odoris (disangrai terlebih dahulu)
Botor (biji kecipir yang sudah tua) → corigen odoris (disangrai terlebih dahulu)
Kalau dijadikan sediaan farmasetis : kapsul, tablet, sirup, dll tidak perlu penambahan corigen
Fenol yang mengandung ikatan rangkap terkonjugasi → tidak stabil dalam bahan netral apalagi basa
Asam sebagai suspending agent
Minimal 2 jam setelah minum obat sintetik baru minum obat tradisional
Kunyit → kurkuminoid menghambat toksisitas parasetamol
Advance Effect of Traditional Drugs
Mengkudu bisa sebagai laksansia dan juga menurunkan tekanan darah
Pemilihan masing2 komponen harus melihat efek secara keseluruhan
Minggu, 13 Februari 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
ayo tulis komentar donk